Posts

Showing posts from March, 2011

Seniman Jalanan

Image
Ketika aku masih kecil ,aku bercita - cita ingin menjadi pelukis terkenal,seperti Vincent van G,Salvador dali ,Basuki Abdullah,Affandi,Trubus, S.Sudjoyono.dll.namun kenyataan itu sungguh sangat jauh kugapai...apalagi aku tidak mempunyai koneksi saat itu,......Perjalanan kehidupanku dimulai ketika aku masih di Kota Malang,aku lahir dari seorang ibu yang bernama Arbai'yah binti Darpun dan ayahku bernama Sholikhan Sholeh Bani Mahmud Sedayu aku hidup dalam lingkungan yang memegang teguh ajaran Islam,aku lahir sebagai Orang Islam mulai sejak kecil kami dituntut untuk menjalankan syareat - syareat Islam dan Rukun Islam...terutama mengenai Sholat....inilah pokok dari ajaran Islam setelah Shahadat......ketika kecil aku diasuh dalam lingkungan sederhana waktu Sekolah ke SMP aku naik sepeda pancal....kira - kira jaraknya 2 km dari rumahku ...setelah lulus SMP ,aku melanjutkan ke SMA N 1 Tumpang - Malang dengan naik angkutan waktu itu kira - kira masih Rp 100,-dari tempatku ke Tumpang.....s

Siapakah aku ??

Image
Manusia terkadang sombong dengan dirinya....merasa bahwa dia adalah segalanya.....merasa paling pintar...merasa paling kaya...merasa paling segalanya.....namun tahukah anda,bahwa kita hanya sebatas manusia.tidak punya daya upaya apapun ,bahkan terhadap diri kita sendiri.....pantaskah kita semua untuk sombong ?......melebihi Tuhan ....pantaskah kita bangga padahal masih banyak kekurangan !.....mari kita intropeksi diri menasehati diri sendiri....tanpa kita tahu kelemahan diri pantaskah kita menilai orang lain...

Wong Djowo

Image
Menurut buku Aqsosul Ambiya bahwa Bangsa cina ,Bangsa Djawa,Bangsa Rusia adalah masih satu keturunan dari anak Nabi Adam yaitu Yafist kemudian terpencar - pencar hingga mendiami lain - lain benua,hingga saat ini -maka tidak heran Hubungan Cina - Indonesia- Rusia  sampai sekarang masih terjalin.....berdasarkan keterangan tersebut patutlah kita mensyukuri bahwa pertalian darah membuahkan hubungan perdagangan Cina - Indonesia - Rusia  hingga sampai saat ini tetap terjalin erat  "tak lekang oleh jaman tak lapuk oleh hujan "meskipun isu - isu miring mewarnai perjalanan ini,wa llahu aklam.......cuplikan ini bukan punya maksud untuk mengunggulkan ras atau golongan akan tetapi patutlah sebagai referensi bahwa orang Djawa bukanlah sebuah suku yang rendah martabatnya,selalu dihina,dipojokkan ,akan tetapi marilah kita saling hormat menghormati,bahwa kita semua adalah sama,jangan merasa paling unggul,jangan merasa paling jaya,karena sejarah telah membuktikan siapakah sebenarnya orang Dja

Tuhan Baru

Image
Ketika aku menemukan sebuah padang yang indah,aku semakin terpesona oleh keindahanya,...aku terpesona...betapa tehnologi telah menjamahku begitu rupa,merayuku...meyajikan apa yang kumau,apa yang kuminta,seakan - akan aku menemukan tuhan baru,......aku menuhankan tehnologi....sehingga aku lupa makan...aku lupa istriku....aku lupa anakku....bahkan aku lupa siapakah  diriku.....berjam - jam aku terpaku,tergoda oleh rayuan dirimu.....oh tehnologi....mengapa kau menggodaku....menggapa kau merayuku....melebihi Perempuan - Perempuan jalang,melebihi perempuan yang cantik,yang memaparkan sorga kenikmatan.......oh tehnologi....mengapa kau merayuku......terkadang aku sadar,,,aku gak punya uang.....aku gak punya beras.....aku gak punya apa- apa....walaupin didepanku banyak makanan....walau didepanku banyak uang....namun itu cuma sebuah gambar.....walaupun dunia telah terbentang !! aku tetap masih manusia.....butuh nafsu,butuh makan......aku tetap Kyai Djawan Samudro,orang jawa yang lugu yang tida

Nafsuku mengalahkan Imanku

Ketika aku memandang wanita yang setengah telanjang ....fikiranku menerawang ke alam khayalan....jantungku berdebar - debar ......nahsuku bergolak - golak .....adakah iman didalam diriku ?......ketika kupandang ...dan kupandang sekali lagi, aku semakin tidak mengerti......betapa masih kotornya diriku.....melebihi ....melebihi kotoran sapi......     Lelaki - perempuan saling bercumbu menaiki puncak haru - biru nafsu.....  aku semakin tak tahu....mengapa harus begitu......  aku semakin tak tahu.......betapa hinanya diriku.....  melebihi ...segalanya yang mengharu - biru Ketika kusadar aku semakin haqul yaqin aku adalah manusia hina dina .............. .......

Seandainya aku jago

Image
sungguh senang rupanya menjadi ayam kemanapun melangkah dia selalu berkokok,..apalagi ayam jago...kuat ambisi..setiap betina selalu menjadi istrinya...kemanapun melangkah banyak pengemarnya....tak peduli janda, perawan, punya suami ,semuanya disikatnya....oh AYAM JAGO.....betapa enaknya hidupmu....... namun beberapa hari aku tidak bertemu dengan ayam jago - ku ,ternyata kemarin telah disembelih.....untuk Slametan ( syukuran ) oh....ayam jago-ku ternyata sudah tidak ada..,...alias KETAM...

seandainya aku tahu

Image
kemanakah kaki melangkah ketika asa begitu jauh terbang ,menelusuri bukit, ngarai, perjuanganku adalah kedamaian dunia,aku ingin menjadi pengelola,bukan penguasa,aku tidak ambisi untuk menindas,maupun mempengaruhi,aku tetap sebagai orang jawa ,,yang lugu,...tidak neko - neko ..aku ingin menjadi penerus clan BANI DJAWAN, ....